Bengkulu Tengah, Radar Informasi News.Com, – Setelah pengumuman kelulusan P3K di Kabupaten Bengkulu Tengah dalam 2 hari ini dinas dukcapil ini diserbu oleh peserta ataupun masyarakat yang lulus sebagai P3K tahun 2024 ini kedatangan mereka ini adalah dalam rangka mempersiapkan Untuk pemberkasan seperti melegalisir dokumen kependudukan yang mereka miliki karena informasi yang kami terima persyaratan untuk kelengkapan pengurusan administrasi P3K ini dokumen kependudukan masih di legalisir,
Adnan Kasidi selaku Sekertaris Dinas Dukcapil Kabupaten Bengkulu Tengah mengatakan kami menghimbau kepada seluruh masyarakat yang akan mengurus kelengkapan persyaratan untuk Dokumen kelulusan P3K ini,” Ujarnya
Untuk dapat segera mengurus ke dinas dukcapil Kabupaten Bengkulu Tengah tapi karena keterbatasan apa sumber daya yang melayani kami juga mohon kepada masyarakat untuk bersabar mengantri dengan tertib apalagi sekarang kita sudah memiliki mesin antrian jadi kami mohon untuk bersabar dan tidak untuk saling mendahului begitu yang pasti kami akan memberikan layanan yang terbaik kepada masyarakat sehingga seluruh keperluan dokumen untuk kelengkapan persyaratan pengurusan P3K ini bisa terpenuhi dengan baik tapi di lain itu juga tadi,” Ungkap Adnan Kasidi pada media massa Senin (08/01/2025) siang di ruang kerjanya
Lanjut Adnan Kasidi juga menambahkan bahwa sudah melihat juga ada beberapa dokumen kependudukan yang mereka miliki ini tidak sinkron jadi kami mohon sebelum dilegalisir dicek betul kesesuaian ataupun sinkron antara data misalkan nama-nama di KTP nama di ijazah nama di akte itu harus sama semuanya jadi jangan sampai nanti karena tidak ada yang tidak sesuai tidak sinkron sehingga nanti administrasi P3Knya terhambat jadi kami perlu mengingatkan untuk lebih berhati-hati dan lebih teliti kembali,” Tutupnya.(Adek)